Wanita Tua yang Hoby Bersolek dan Jadi Rebutan


Wanita tua yang hoby bersolek dan menjadi rebutan….
Siapakah dia…???
Dia adalah dunia…

Dunia ini digambarkan sebgai wanita tua yang terus bersolek dan mendandani dirinya sehingga menarik dan menjadi rebutan manusia yang mengejar-ngejar dunia dan cinta dunia.

Tahukah kita bahwa dunia ini sudah tua dan menunggu kapan dia kiamat dan binasa.

Seharusnya kita sadar bahwa yang kita kejar dan kita perebutkan ini adalah sia-sia.

Dunia memang perlu tapi untuk sekedar keperluan sebagai sarana untuk ibadah kepada Allah. Bukan sebagai tujuan hidup kita.
Tujuan hidup kita yang sebenarnya adalah akherat…..

Wallahu ‘alam bishowab.

4 tanggapan untuk “Wanita Tua yang Hoby Bersolek dan Jadi Rebutan

  1. makna dunia (dunya) berbeda dengan bumi (ard), kalau dunia lebih pada materi harta dan kekuasaan tetapi kalau bumi ya tanah… mari kita waspadai tipudaya dunya dengan menjaga bumi,, Wallahu ‘alam bishowab

    salam kenal, mampir ya ke blog saya.. 🙂
    tips n trik

Tinggalkan Balasan

Isikan data di bawah atau klik salah satu ikon untuk log in:

Logo WordPress.com

You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

Foto Facebook

You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

Connecting to %s