Akhir-akhir ini marak sekali blog berisi perjudian di wordpress.
Blog yang mengandung konten ramalan dan hal-hal yang menjurus ke perjudian…
Blog inilah salah satu blog haram yang saya maksudkan….
Siapa yang menfatwakan ngeblog haram…?
Apakah ngeblog memang haram…?
Apa yang membuat ngeblog jadi haram…?
Silakan pembaca yang budiman beropini disini. Tapi maaf jangan saling berdebat kusir ya…
Memang ngeblog menurut saya bisa jatuh ke huku haram jika:
1. Blog berisi pornografi
2. Blog berisi berita bohong.
3. Blog berisi fitnah.
4. Blog berisi pencemaran nama baik seseorang.
5. Blog menghujat orang lain.
6. Blog berisi perjudian seperti blog ramalan togel yang marak di wordpress…
Sedangkan blog yang mengandung content pendidikan,ilmu pengetahuan,dakwah yang lurus,teknologi,dan hal-hal positif lainnya tidaklah haram hukumnya….
Wallahu a’lam bi showab.